Perbedaan Akses Data GPRS – EDGE – 3G/UMTS – 3.5G/HSDPA

              Artikel ini hanya membahas sedikit tentang perbedaan empat akses data tersebut (GPRS - EDGE – UMTS – HSDPA). Sebelum ada empat akses data tersebut, masih terdapat beberapa jenis akses data yang lain, yaitu CSD (Circuit Switched Data).
di sini akses data terus berkembang, semakin cepat dan cepat 
berikut adalah perbedaanya:

push mail

          Cek email lagiii.. cek email lagiii…, cape deh, begitulah si buyung bilang saat mengecek email di kantor. Anda tentunya tidak mau menyita waktu anda hanya untuk melihat email, belum lagi banwith yang sangat kecil sehingga waktu anda tersita hanya untuk menunggu komputer mendownload. Kemudian jika anda berada di perjalanan, jauh dari fasilitas internet, eh teman mememberitahukan bahwa dia mengirim email penting yang sekarang harus di baca, bagaiama ?
Pushmail merupakan fasilitas yang memungkinkan anda menerima secara otomatis email baru yang masuk seperti layaknya sms, email yang anda terima adalah email yang baru dikirim oleh kawan anda
Layanan ini beroperasi menggunakan jaringan GPRS. Layanan ini disebut Push E-mail karena : 
  1. Tidak perlu melakukan trigger untuk membuka koneksi ke jaringan data dan memeriksa email.
  2. Tidak perlu melakukan scheduling untuk sinkronisasi antara ponsel dan PC anda.
  3. Tidak perlu melakukan cradle (menyambungkan ponsel dengan laptop/desktop dengan menggunakan kabel) untuk melakukan sinkronisasi
teknologi handphone ternyata terus berkembang ya, gak hanya untuk telphone dan sms doang

apa itu MMS ???

          MMS adalah singkatan dari Multimedia Messaging Service. MMS ini sebenarnya adalah hasil pengembangan dari SMS (Short Messaging Service). Pada kenyataannya, MMS memang dapat digunakan sebagai pengganti SMS.
MMS merupakan inovasi kemajuan teknologi telekomunikasi saat ini. Pengiriman pesan MMS adalah salah satu dari aplikasi telekomunikasi generasi 2.5 (2,5 G) yang dirancang untuk jembatan menuju sistem telekomunikasi generasi ke tiga (3G). Pada MMS ini isi pesan sudah berbentuk multimedia. Adapun yang dimaksud dengan Multimedia di sini adalah kombinasi teks, foto, bahkan bukan tidak mungkin dalam pengembangannya animasi dan video akan dapat dikirimkan melalui MMS. 

Macam - macam OS handphone beserta kelebihan dan kekurangannya

 Ada bermacam-macam operasi sistem pada handphone yang terus berkembang dari masa ke masa
berikut adalah OS yang di gunakan pada handphone

Cara Kerja Jaringan Telepon Seluler

         telepon seluler menggunakan sistem wireless. pengirim dan penerima harus tetap tercakup BTS (Base Transceiver Station ). BTS adalah peralatan yang memfasilitasi komunikasi secara wireless antara pengguna telepon seluler. Cara kerja telepon seluler wireless antara lain :

perkembangan handphone

Generasi 0


Handie-talkie

Sejarah penemuan telepon seluler tidak lepas dari perkembangan radio. Awal penemuan telepon seluler dimulai pada tahun 1921 ketika Departemen Kepolisian Detroit Michigan mencoba menggunakan telepon mobil satu arah. Kemudian, pada tahun 1928 Kepolisian Detroit mulai menggunakan radio komunikasi satu arah regular pada semua mobil patroli dengan frekuensi 2 MHz. pada perkembangan selanjutnya, radio komunikasi berkembang menjadi dua arah dengan